Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Definisi Gerak Parabola | Fisika Kelas 10

Parabola RG Squad, pernah mendengar tentang gerak parabola? Eits, ini bukan parabola televisi, loh. Melainkan gabungan antara gerak lurus beraturan (GLB) dan gerak lurus berubah beraturan (GLBB). Penasaran apa maksudnya? Yuk, simak artikel ini untuk penjelasan lebih lanjut tentang definisi gerak parabola! Gerak parabola merupakan gerak dua dimensi suatu benda yang bergerak membentuk sudut elevasi dengan sumbu x atau sumbu y. Sumbu x (horizontal) merupakan GLB dan sumbu y (vertikal) merupakan GLBB. Kedua gerak ini tidak saling memengaruhi, hanya saja membentuk suatu gerak parabola. Nama lainnya disebut juga dengan gerak peluru yang memiliki bentuk lintasan parabola. Lintasan parabola dapat diilustrasikan seperti pada gambar di bawah ini. definisi gerak parabola
MasTer
MasTer alone

Posting Komentar untuk "Definisi Gerak Parabola | Fisika Kelas 10"